Cara screenshot android termudah untuk digunakan
Konten [Tampil]
Screen shot merupakan tindakan dimana kita mengambil gambar pada layar kita ya, tentunya ketika kita menonton sesuatu pada layar kita tentang suatu informasi kita dapat membagikannya pada teman kita dan juga dapat menyimpan sebagai alat dimana kita tidak perlu membuka suatu websitenya lagi untuk mendapatkan informasi tersebut.
Ada beberapa hal yang harus anda perhatikan ketika anda melakukan screen shot adalah masing-masing smartphone secara default memiliki hal yang berbeda, ada beberapa tombol yang antar smartphone itu mempunyai tombol yang berbeda untuk melakukan hal tersebut. tetapi tenang saja anda dapat menggunakan tutorial dibawah ini yang dapat berlaku untuk screenshot android semua type smartphone.
Cara screenshot android vivo, oppo, samsung, xiaomi, lava, nokia, dan lainny adalah
Pertama anda dapat mendownload terlebih dahulu aplikasinya ya dapat anda download melalui playstore
Download Aplikasi screenshot
Kemudian anda buka dan klik Start capture monitoring service.
Kemudian anda ijinkan perizinan yang dimintai ya.
Lalu anda aktifkan layanan ketika ada kotak dialog Screenshot touch akan mulai menangkap semua yang ditampilkan di layar anda, maka anda klik saja Mulai.
Untuk menangkap layar anda hanya ketuk icon kamera dilayar ya.
Jika anda ingin mengubah gambar anda tinggal ketuk icon gambar.
Ada beberapa item yang ada digambar, anda dapat menggunakannya sesuai dengan penjelasan saya.
1. Untuk berbagi
2. Untuk merubah ukuran gambar
3. Untuk memberikan tulisan sebagai pensil
4. Untuk menyimpan di galery
5. Pengaturan lainnya
Demikianlah cara screenshot muda pada android semua versi semoga anda dapat menggunakannya ya.
0 Response to "Cara screenshot android termudah untuk digunakan"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijaksana