Contoh Soal Perubahan Metode Penyusutan dalam Akuntansi
Konten [Tampil]
Perubahan Metode Penyusutan Periodik
Perubahan metode penyusutan periodik adalah perubahan karena kebijakan perusahaan dalam menilai taksiran sisa umur dan tambahan biaya atas aktiva tetap yang digunakan.
Baca Juga ✓ Metode Penyusutan Aktiva Tetap dalam Akuntansi beserta Rumusnya
Perubahan penyusutan aktiva tetap ini bisa saja terjadi karena keinginan perusahaan atau karena tuntutan dari lingkungan perusahaa yang membuat perusahaan mau tidak mau harus menyesuaikan aktiva yang dimilikinya.
Contoh Soal Perubahan Metode Penyusutan dalam Akuntansi
Contoh soal perubahan metode penyusutan dalam akuntansi akan memberikan gambaran mengenai bagaimana sih aktiva tetap bertambah umurnya ketika diperbaiki atau berkurang karena perubahan teknologi yang memaksa perusahaan melakukan penilaian ulang atas aktiva tersebut.
Baca Juga Contoh Soal Penyusutan Aktiva Tetap dan Pembahasannya
PT Rafinternet pada tanggal 1 januari 2019 memutuskan untuk memperpanjang umur manfaat dari kendaraan karena menurut perusahaan kondisi kendaraan tersebut masih cukup bagus. Perusahaan pada awalnya menggunakan metode penyusutan garis lurus dan nilai buku pada saat itu adalah Rp 45.000.000 dengan sisa umur manfaat 2 tahun. Berapakan jumlah beban depresiasi yang baru disesuaikan.
Nilai buku per 1 Januari 2019
|
Rp45.000.000
|
Umur Manfaat baru adalah 2+1
|
3
|
Depresiasi per tahun setelah direvisi
|
|
Rp 45.000.000 : 3 Tahun
|
Rp15.000.000
|
Nah cara menghitung perubahan metode penyusutan aktiva tetap telah saya sampaikan ya, semoga bermanfaat
0 Response to "Contoh Soal Perubahan Metode Penyusutan dalam Akuntansi"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijaksana