Keuntungan Tingkatan Member Shopee Loyalty Program ~ Classic, Silver, Gold dan Platinum
Konten [Tampil]
Tingkat member shopee terdiri dari 4 tingkatan dimana untuk memperoleh tingkatan tersebut seseorang harus berbelanja produk fisik dalam batasan yang telah ditentukan. Setiap member berhak untuk dapat menaikan level member pada periode tertentu sesuai syarat dan ketentuan di shopee.
Maksud dari classic, silver, gold dan platinum member di shopee berarti seseorang telah dibedakan berdasarkan aktivitas berbelanja di shopee. Hal ini dikarenakan shopee akan memberikan prioritas kepada pengguna yang sering melakukan kegiatan belanja secara online melalui aplikasi atau situs shopee.
Keuntungan Tingkatan Member Shopee Loyalty Program ~ Classic, Silver, Gold dan Platinum
Keuntungan Classic Member di Shopee Maksud
Keuntungan classic member di shopee adalah setiap pengguna akan mendapatkan 5 voucher gratis ongkir yang didapatkan ketika berhasil klaim ya. Perlu diketahui bahwa classic member shopee berarti seorang baru saja membuat akun di shopee ya.Maksud dari classic member shopee berarti seseorang tidak akan mendapatkan beberapa fasilitas seperti voucher partner dan daftar riyawat berbelanja karena memang belum ada aktivitas dari akun tersebut.
Classic member shopee artinya seseorang baru saja membuat akun di shopee dan belum melakukan transaksi apapun dimana transaksi pembelian produk digital tidak dihitung sebagai sebuah transaksi untuk mendapatkan tingkatan member di shopee.
Baca Juga: Arti Member Classic, Silver, Gold dan Platinum di Shopee Loyalty Program
Keuntungan Silver Member Shopee Maksud
Keuntungan dari silver member di shopee adalah seseorang akan mendapatkan tambahan voucher gratis ongkir sebanyak 1 buah diserta dengan voucher beberapa partner merchat yang telah bekerja sama ya.Arti silver member shopee berarti seseorang telah berhasil melakukan transaksi sebanyak 3 kali untuk pembelian produk fisik baik dengan metode dropship ataupun pembelian pribadi.
Silver member shopee maksudnya adalah seseorang telah berhasil untuk mencapai tingkatan kedua dari empat tingkatan member shopee. Shopee akan tetap mengakuinya sebagai member yang loyal ya.
Baca Juga: Cara Bayar Asuransi Allianz di Indomaret, Tokopedia, M-Banking, Atm Pakai Ovo
Keuntungan Gold Member Shopee Maksud
Keuntungan gold member shopee adalah pengguna akan mendapatkan 2 buah tambahan voucher gratis ongkir setiap bulannya selama 6 bulan. Gold member di shopee menunjukan bahwa pengguna telah mencapai tingkatan member ke tiga di shopee sehingga sebentar lagi menjadi salah satu member yang paling loyal.Gold member shopee adalah program tingkatan member di shopee yang menunjukan bahwa seseorang telah mencapai tingkatan ke tiga dari empat tingkatan sehingga akan mendapatkan beberapa hadiah seperti voucher cashback dan voucher loyalty ya.
Arti member gold di shopee berarti seseorang telah mampu menyelesaikan 20 transaksi produk fisik yang dikirimkan dalam batas waktu 6 bulan yang dimulai dari bulan januari sampai juni ataupun juli sampai desember.
Baca Juga: Cara Mengganti Nomor yang Tidak Aktif di Shopee
Keuntungan Platinum Member Shopee Maksud
Keuntungan platinum member shopee adalah seseorang akan mendapatkan sebuah voucher khusus pada hari ulang tahunnya dan sebuah misi untuk mendapatkan total cashback senilai Rp 450.000. Cashback yang cukup besar untuk seorang dropshiper barang dengan nilai harga 1 juta lebih.Arti platinum member di shopee berarti seseorang telah mencapai tahapan paling akhir dari member di shopee. Untuk itu diharapkan seseorang mampu mempertahankan loyalitasnya di shopee hingga 6 bulan kedepan.
Platium member shopee memiliki tingkat keuntungan yang lebih banyak karena ia selalu berbelanja online sehingga shopee memberikannya cashback sebesar Rp 450.000 setiap bulannya ya.
Baca Juga: Cara Mengatasi Alamat Tidak Sah dan Tidak Didukung di ShopeeDemikianlah Keuntungan Tingkatan Member Shopee Loyalty Program ~ Classic, Silver, Gold dan Platinum semoga anda paham dengan penjelasan saya ya.
0 Response to "Keuntungan Tingkatan Member Shopee Loyalty Program ~ Classic, Silver, Gold dan Platinum"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijaksana